Kemarahan Erik ten Hag Usai Disinggung terkait Man United

Baru-baru ini, pelatih kepala Ajax Amsterdam memberikan reaksi keras terhadap rumor dirinya ke Manchester United. Ia tampak marah ketika menerima pernyataan dari pihak media terkait hal tersebut. Hal ini terjadi tak berselang lama setelah pihak petinggi Ajax Amsterdam memberlakukan larangan partisipasi media Inggris dalam konferensi pers klub sepakbola tersebut.

Gabung di M88 Sekarang


M88 Erik ten Hag

Reaksi Keras Erik ten Hag

Erik ten Hag memberikan reaksi keras usai mendapatkan pertanyaan tentang rumor terkait dirinya. Sebelumnya, sang pelatih Ajax Amsterdam tersebut memang cukup gencar diberitakan akan penjadi pelatih kepala permanen berikutnya di Manchester United.

Sementara itu, menurut laporan M88 Sport, pihak Manchester United berharap bisa mendatangkan sang pelatih dalam waktu dekat. Sosok sang pelatih Ajax Amsterdam ini memang cukup menarik minat pihak Old Trafford. Bahkan sejak bulan November silam ketika pihak Setan Merah mulai gencar mencari sosok pengganti Solskjaer, namanya sejak awal masuk ke dalam daftar kandidat tersebut.

Apabila hal ini benar-benar terjadi, maka sang pelatih akan menjadi sosok pelatih kepala United pada usianya yang ke-52 tahun.

Langkah United Mendatangkan Erik Ten Hag

Sementara itu, pihak Setan Merah bersikeras bahwa mereka belum memberikan pengajuan apapun terkait sosok pelatih kepala baru old Trafford. Meski demikian, beberapa sumber menyebutkan para petinggi Manchester United berharap bisa memberikan kepastian terkait sosok sang juru taktik mereka sebelum musim kompetisi berakhir.

Erik ten Hag sendiri tampaknya tidak ingin banyak bicara terkait rumor yang mengitari dirinya tersebut. Meski demikian, ia sebelumnya terlihat sempat memberikan beberapa petunjuk terkait adanya kemungkinan tersebut. Bahkan ia sempat dikabarkan mulai mencari referensi terkait gaya kepelatihan di Setan Merah serta bahkan mulai mencari sosok-sosok pemain yang sekiranya akan membawa kembali kehidupan di klub bergelar Setan Merah tersebut.

Fokus Sang Pelatih

Di sisi lain, klub yang tengah dibelanya, Ajax Amsterdam tak ingin sang pelatih terbagi perhatiannya. Hal ini dipertegas dengan kebijakan pihak manajemen yang melarang partisipasi media asal Inggris dalam acara konfererensi pers mereka. Tampaknya hal ini dilakukan untuk menghindari pertanyaan yang ada kaitannya dengan sang pelatih dan Manchester United.

Sayangnya, sebelum kebijakan tersebut benar-benar berlaku, sang pelatih terlanjut mendapatkan satu pertanyaan serupa jelang laga pihaknya dengan Sparta Rotterdam pada hari Sabtu malam waktu setempat. Kabar buruk bagi sang penanya, Erik ten Hag kala itu sedang tidak berada dalam perasaan yang baik untuk menjawab pertanyaan tersebut.

Jawabannya pun terdengar cukup ketus. Sang pelatih berujar bahwa pihaknya kali ini tengah sibuk dengan latihan dan laga yang harus mereka jalani. Menurutnya kedua hal ini harus mereka lakukan dengan fokus. Sebagai pelatih, ia pun hanya ingin memikirkan kedua hal tersebut dan bukan hal-hal lain yang mungkin tidak ada kaitannya sama sekali. Ia bahkan mengatakan hal tersebut tak lebih sebagai rumor dalam jawabannya atas pertanyaan yang sama. Tak hanya itu, ia bahkan menegaskan kepada para peserta konferensi pers untuk menanyakan hal relevan atau mereka akan melihatnya mengakhiri kegiatan tersebut.